VPN (Virtual Private Network)

Virtual Private Network Pada jaman dulu, VPN (Virtual Private Network) dibuat dengan tujuan mengkoneksikan jaringan antar gedung perkantoran secara aman dan dapat menggunakan jaringan kantor dari rumah atau tempat lain. Sedangkan pada saat ini, VPN sudah banyak digunakan oleh pengguna internet di seluruh dunia. Tujuannya? Tentu untuk mendapatkan koneksi ke internet secara aman, pribadi (private), […]

Pengertian VPN: Fungsi, Manfaat, Cara Kerja, Kelebihan dan Kekurangan VPN

Pengertian VPN Apa itu VPN (Virtual Private Network)? Pengertian VPN adalah suatu koneksi antara satu jaringan dengan jaringan lainnya secara pribadi (private) melalui jaringan publik (internet). Berikut penjelasan makna dari masing-masing kata pada Virtual Private Network: Virtual: hal yang tidak nyata atau semu, di dunia maya/ internet Private: hal yang sifatnya pribadi, tidak bisa diakses sembarang orang. Untuk menjaga kerahasiannya dari […]

Pengertian, Fungsi Dan Cara Kerja Virtual Private Network (VPN)

Pengertian (Virtual Private Network) VPN Virtual Private Network – VPN adalah singkatan dari Virtual Private Network. Yaitu jaringan pribadi (bukan untuk akses umum) yang menggunakan medium nonpribadi (misalnya internet) untuk menghubungkan antar remote-site secara aman. Perlu penerapan teknologi tertentu agar walaupun menggunakan medium yang umum. Tetapi traffic (lalu lintas) antar remote-site tidak dapat di sadap […]

Konfigurasi VPN PPTP pada Mikrotik

Virtual Private Network (VPN) Konfigurasi VPN PPTP – VPN adalah sebuah jaringan komputer di mana koneksi antar perangkatnya (node) memanfaatkan jaringan public sehingga yang di perlukan hanyalah koneksi internet di masing-masing site. Ketika mengimplementasikan VPN, interkoneksi antar node akan memiliki jalur virtual khusus di atas jaringan public yang sifatnya independen. Metode ini biasanya di gunakan […]